Pengaruh Konten Edukasi Tiktok Terhadap Pengetahuan Mahasiswa: Sebuah Kajian Sosiologi Pendidikan

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis pengaruh konten edukasi tiktok terhadap pengetahuan tugas akhir mahasiswa. Penelitian ini menggunakan jenis penelitian kuantitatif. Penelitian ini menggunakan variabel bebas berupa konten Tik Tok (X). Sedangkan untuk mengukur variabel terikat, peneliti...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Amila Nafila Vidyana, Nur Atnan
Format: Article
Language:Indonesian
Published: LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai 2022-06-01
Series:Jurnal Basicedu
Subjects:
Online Access:https://jbasic.org/index.php/basicedu/article/view/3453