Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia

Makanan dapat dilihat tidak hanya sebagai suatu kebutuhan biologis semata, tetapi juga sebagai bentuk ekspresi budaya manusia. Paradigma dalam memandang makanan sebagai kebudayaan termaktub dalam suatu konsep bernama budaya pangan. Layaknya berbagai macam jenis kebudayaan lain, dinamika budaya pang...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Manarul Hidayat, Tio Kurnia Priambodo
Format: Article
Language:Indonesian
Published: ECOTAS 2023-12-01
Series:Jurnal Ekologi, Masyarakat dan Sains
Online Access:https://journals.ecotas.org/index.php/ems/article/view/105
_version_ 1797193758221008896
author Manarul Hidayat
Tio Kurnia Priambodo
author_facet Manarul Hidayat
Tio Kurnia Priambodo
author_sort Manarul Hidayat
collection DOAJ
description Makanan dapat dilihat tidak hanya sebagai suatu kebutuhan biologis semata, tetapi juga sebagai bentuk ekspresi budaya manusia. Paradigma dalam memandang makanan sebagai kebudayaan termaktub dalam suatu konsep bernama budaya pangan. Layaknya berbagai macam jenis kebudayaan lain, dinamika budaya pangan juga dipengaruhi oleh berbagai faktor, termasuk faktor lingkungan alam. Melalui metode studi pustaka dengan menggunakan perspektif determinisme lingkungan, tulisan ini berusaha mencari tahu bagaimana faktor lingkungan alam mempengaruhi budaya pangan di Indonesia. Dari hasil studi didapati bahwa lingkungan alam Indonesia yang beriklim tropis, bercorak maritim, dan berada di jalur Cincin Api Pasifik membawa pengaruh dalam budaya pangan masyarakat Indonesia berupa trinitas bahan makanan yang digunakan yaitu ikan, cabai, dan kelapa, cara pengolahan makanan yang umumnya mengandalkan rempah, serta praktik konsumsi makanan yang dilakukan dalam rangka adaptasi dengan kondisi lingkungan.
first_indexed 2024-03-07T14:17:09Z
format Article
id doaj.art-12381ce39a694fb1a1eee4ffb7610491
institution Directory Open Access Journal
issn 2720-9717
language Indonesian
last_indexed 2024-04-24T05:45:28Z
publishDate 2023-12-01
publisher ECOTAS
record_format Article
series Jurnal Ekologi, Masyarakat dan Sains
spelling doaj.art-12381ce39a694fb1a1eee4ffb76104912024-04-23T15:00:40ZindECOTASJurnal Ekologi, Masyarakat dan Sains2720-97172023-12-014210.55448/xbag6t84Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di IndonesiaManarul HidayatTio Kurnia Priambodo0Universitas Diponegoro Makanan dapat dilihat tidak hanya sebagai suatu kebutuhan biologis semata, tetapi juga sebagai bentuk ekspresi budaya manusia. Paradigma dalam memandang makanan sebagai kebudayaan termaktub dalam suatu konsep bernama budaya pangan. Layaknya berbagai macam jenis kebudayaan lain, dinamika budaya pangan juga dipengaruhi oleh berbagai faktor, termasuk faktor lingkungan alam. Melalui metode studi pustaka dengan menggunakan perspektif determinisme lingkungan, tulisan ini berusaha mencari tahu bagaimana faktor lingkungan alam mempengaruhi budaya pangan di Indonesia. Dari hasil studi didapati bahwa lingkungan alam Indonesia yang beriklim tropis, bercorak maritim, dan berada di jalur Cincin Api Pasifik membawa pengaruh dalam budaya pangan masyarakat Indonesia berupa trinitas bahan makanan yang digunakan yaitu ikan, cabai, dan kelapa, cara pengolahan makanan yang umumnya mengandalkan rempah, serta praktik konsumsi makanan yang dilakukan dalam rangka adaptasi dengan kondisi lingkungan. https://journals.ecotas.org/index.php/ems/article/view/105
spellingShingle Manarul Hidayat
Tio Kurnia Priambodo
Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
Jurnal Ekologi, Masyarakat dan Sains
title Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
title_full Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
title_fullStr Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
title_full_unstemmed Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
title_short Kajian Determinisme Lingkungan terhadap Budaya Pangan di Indonesia
title_sort kajian determinisme lingkungan terhadap budaya pangan di indonesia
url https://journals.ecotas.org/index.php/ems/article/view/105
work_keys_str_mv AT manarulhidayat kajiandeterminismelingkunganterhadapbudayapangandiindonesia
AT tiokurniapriambodo kajiandeterminismelingkunganterhadapbudayapangandiindonesia