Seroepidemiologi Septichaemia Epizootica Berdasarkan Jenis Kelamin pada Sapi Bali di Sumbawa (SEROEPIDEMIOLOGI OF SEPTICHAEMIA EPIZOOTICA BY GENDER IN BALI CATTLE IN SUMBAWA)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peta sebaran Septicaemia epizootica (SE) berdasarkan jenis kelamin di Nusa Tenggara Barat khususnya di Kabupaten Dompu, Bima dan Kabupaten Sumbawa. Sebanyak 240 sampel serum yang berasal dari 3 kabupaten di Nusa Tenggara Barat dipakai sampel penelitian. Seru...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: I Nengah Kerta Besung, I Gusti Ketut Suarjana, Ketut Tono PG, Ni Ketut Suwiti
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Faculty of Veterinary Medicine, University of Udayana 2017-02-01
Series:Buletin Veteriner Udayana
Subjects:
Online Access:https://ojs.unud.ac.id/index.php/buletinvet/article/view/28731