HASIL BELAJAR KOGNITIF DALAM CONTROL VARIABLE STRATEGY (CVS) BERBANTUAN BAHAN AJAR SAINTIFIK

Control Variable Strategy (CVS) merupakan metode yang digunakan untuk mengerjakan, mendesain kegiatan eksperimen sehingga diperoleh hasil yang valid dan interpretasi yang mudah dipahami. CVS digunakan dalam kegiatan eksperimen di pembelajaran IPA untuk mempermudah peserta didik melakukan investigasi...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Mutiara Nurul Lita Azizah, Wiwi Isnaeni, Kasmadi Imam Supardi
Format: Article
Language:English
Published: Magister Pendidikan Sains Universitas Sebelas Maret 2020-04-01
Series:Inkuiri
Subjects:
Online Access:https://jurnal.uns.ac.id/inkuiri/article/view/41560