Tantangan globalisasi, peran negara, dan implikasinya terhadap aktualisasi nilai-nilai ideologi negara

Artikel ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh globalisasi, peran negara, dan implikasinya terhadap aktualisasi nilai-nilai ideologi negara bagi Warga Negara Indonesia. Pendekatan yang digunakan dalam menjawab permasalahan adalah dengan studi literatur, observasi, dan wawancara.  Dari hasil data...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Tatar Bonar Silitonga
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Negeri Yogyakarta 2020-05-01
Series:Jurnal Civics: Media Kajian Kewarganegaraan
Subjects:
Online Access:https://journal.uny.ac.id/index.php/civics/article/view/29271