Pengaruh Alat Permainan Edukatif Berbasis Bahan Lingkungan Sesuai Karakteristik Daerah Terhadap Minat Belajar Anak

Minat belajar pada anak usia dini merupakan pondasi awal dalam melakukan perbaikan generasi di dunia pendidikan. Minat belajar sangat besar pengaruhnya terhadap anak usia dini, dengan minat belajar yang tinggi anak akan tertarik mencari tahu, sebaliknya rendahnya minat belajar anak tidak akan malas...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sri Rawanti, Yenti Juniarti, Pupung Puspa Ardini, Rifda Mardian Arif, Waode Eti Hardianti
Format: Article
Language:Indonesian
Published: stkip muhammadiyah kuningan 2023-12-01
Series:Jurnal Pelita PAUD
Subjects:
Online Access:http://jurnal.upmk.ac.id/index.php/pelitapaud/article/view/3530