ANALISIS KANDUNGAN FORMALIN PADA CABE MERAH GILING YANG DIJUAL DI PASAR TRADISIONAL KOTA JAMBI

Telah dilakukan penelitian untuk menganalisis kandungan formalin pada cabe merah giling yang dijual di pasar tradisional kota Jambi. Sampel cabe merah giling diperoleh dari 5 pasar dan  masing-masing pasar dipilih 5 pedagang cabe merah giling. Tahapan pada penelitian ini meliputi preparasi sampel,...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Havizur Rahman, Dika Zamri Yanni, Putri Maya Sari, Mia Prajuwita, Intan Lestari
Format: Article
Language:English
Published: Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan ISFI Banjarmasin 2019-10-01
Series:JIIS: Jurnal Ilmiah Ibnu Sina
Subjects:
Online Access:http://e-jurnal.stikes-isfi.ac.id/index.php/JIIS/article/view/341

Similar Items