PERANCANGAN APLIKASI PUSH NOTIFICATION CENTER DENGAN TEKNOLOGI FIREBASE CLOUD MESSAGING DI PT. SUMBER TRIJAYA LESTARI
PT. Sumber Trijaya Lestari merupakan perusahaan yang bergerak di bidang digital dan telah mengembangkan berbagai macam usaha yang dituangkan ke dalam aplikasi di berbagai macam platform yaitu web dan mobile. Push notification disertakan dalam aplikasi yang dibangun supaya pengguna bisa mendapatkan i...
Main Authors: | , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Universitas Muria Kudus
2019-04-01
|
Series: | Simetris: Jurnal Teknik Mesin, Elektro dan Ilmu Komputer |
Subjects: | |
Online Access: | https://jurnal.umk.ac.id/index.php/simet/article/view/2935 |