Komparasi Lima Jenis Primer Polymerase Chain Reaction Untuk Mengidentifikasi Kelamin Burung Famili Columbidae Yang Akurat

Penentuan jenis kelamin pada beberapa spesies burung cukup sulit dilakukan dikarenakan jantan dan betina memiliki ciri morfologi yang sama (monomorfik), salah satunya famili Columbidae. Teknik penentuan jenis kelamin burung secara molekuler yang populer adalah metode Polymerase Chain Reaction (PCR)...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Fauziah Fitriana, Riza Resita, Yuda Disastra, Gioknio Happy Alfatik, Clara Ajeng Artdita, Aris Haryanto, Fatkhanuddin Aziz
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Gadjah Mada 2022-08-01
Series:Jurnal Sain Veteriner
Subjects:
Online Access:https://journal.ugm.ac.id/jsv/article/view/68787