Nilai Pendidikan Moral yang Terkandung dalam Seni Reyog Ponorogo Sebagai Media Pengembangan Islam di Ponorogo

ABSTRAK Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan sejarah reog, perlengkapan dan busana reog, serta peran reog sebagai media dalam penyebaran agama Islam di Ponorogo. Proses penelitian dilakukan dengan teknik studi literatur yang berasal dari buku dan internet. Reog Ponorogo memiliki n...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Warsini Warsini
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Ponorogo: Jurusan Tadris Ilmu Pengetahuan Sosial Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Ponorogo 2022-09-01
Series:ASANKA
Subjects:
Online Access:https://jurnal.iainponorogo.ac.id/index.php/asanka/article/view/4856