Pengaruh Substitusi Ransum Komersial dengan Tepung Keong Mas (Pomacea canaliculata L) Terhadap Performa Puyuh Periode Grower

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh substitusi ransum komersial dengan tepung keong mas (TKM) terhadap performa puyuh periode grower yang meliputi konsumsi ransum, pertambahan bobot badan dan konversi ransum. Penelitian ini dilaksanakan pada bulan Mei 2017 di UIN Agricultural Researc...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Tutik Subiah, Deni Fitra, Edi Erwan
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Jambi 2020-06-01
Series:Jurnal Ilmiah Ilmu-Ilmu Peternakan
Online Access:https://www.online-journal.unja.ac.id/jiip/article/view/9606