PENGGUNAAN VIDEO BERBASIS TEKS DAN KERANJANG BAHASA UNTUK MENINGKATKAN KEMAMPUAN SISWA DALAM MENGANALISIS ASPEK KEBAHASAAN LAPORAN HASIL OBSERVASI

Penelitian ini bertujuan meningkatkan kemampuan siswa dalam menganalisis aspek kebahasaan teks laporan hasil observasi. Rumusan masalah penelitian ini adalah bagaimana proses dan hasil penggunaan video berbasis teks dan keranjang bahasa untuk meningkatkan kemampuan siswa dalam menganalisis aspek keb...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Sugiarti Sugiarti, Arti Prihatini, Fida Pangesti
Format: Article
Language:English
Published: Universitas Muhammadiyah Malang 2018-11-01
Series:JINOP (Jurnal Inovasi Pembelajaran)
Subjects:
Online Access:http://ejournal.umm.ac.id/index.php/jinop/article/view/7118