Upaya Pencegahan Penyebaran Covid-19 di Lingkungan Stikes Jenderal Achmad Yani Cimahi dengan Pemeriksaan Antibodi SARS-COV-2

Peningkatan angka kejadian Covid-19 terjadi disebabkan akibat beban populasi yang cukup tinggi di wilayah Jawa Barat. Cluster-cluster baru terdiri dari kasus di pemukiman penduduk, di mana rata-rata saat dilakukan penelusuran bisa menginfeksi anggota keluarga lainnya. Peningkatan cluster di pemukima...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Patricia Gita Naully, Perdina Nursidika, Prina Puspa Kania, Firdha Rachmawati
Format: Article
Language:Indonesian
Published: UMSurabaya Publishing 2022-07-01
Series:Aksiologiya: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat
Subjects:
Online Access:http://journal.um-surabaya.ac.id/index.php/Axiologiya/article/view/6781