Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Kinerja Manajerial Perangkat Desa (Studi pada Perangkat Desa di Kabupaten Sumbawa)

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh partisipasi penyusunan anggaran, akuntabilitas publik, pemanfataan aplikasi sistem keuangan desa, dan sistem pengendalian intern terhadap kinerja manajerial perangkat desa. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif yang bersifat asosiatif. Penel...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Agus Wahyudi, Sutjipto Ngumar, Bambang Suryono
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Sarjanawiyata Tamansiswa Yogyakarta 2019-10-01
Series:Akuntansi Dewantara
Online Access:https://jurnal.ustjogja.ac.id/index.php/akuntansidewantara/article/view/4980