Respon Pertumbuhan Pennisetum purpureum cv. Mott terhadap Pemupukan POC Manure Broiler yang Difermentasi dengan Bioaktivator MOL Bonggol Pisang

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemupukan pupuk organik cair (POC) manure broiler yang difermentasi dengan bioaktivator mikroorganisme lokal (MOL) bonggol pisang terhadap pertumbuhan rumput gajah mini (Pennisetum purpureum cv. Mott). Materi penelitian berupa stek batang rumput gaj...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Mira Delima, - Asril, Alfiani Harahap
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Himpunan Ilmuwan Tumbuhan Pakan Indonesia 2022-09-01
Series:Pastura: Journal of Tropical Forage Science
Online Access:https://ojs.unud.ac.id/index.php/pastura/article/view/98373