Komunikasi Matematis Siswa

Penelitian eksperimen dengan randomized control group only design yang melibatkan siswa kelas VIII SMPN 1 Batang Anai dilakukan untuk mengetahui pengaruh Pendekatan Matematika Realistik (PMR) terhadap kemampuan komunikasi matematis siswa. Teknik random sampling digunakan untuk menentukan kelas sampe...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Adri Nofrianto, Nani Maryuni, Mira Amelia Amri
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Universitas Maritim Raja Ali Haji 2017-10-01
Series:Jurnal Gantang
Online Access:http://ojs.umrah.ac.id/index.php/gantang/article/view/199