Aplikasi Teknologi Ulir Filter (TUF) dengan Media Geomembrane sebagai Upaya Peningkatan Kualitas dan Kuantitas Produksi Garam di Kabupaten Pati Jawa Tengah
Kebutuhan akan garam semakin meningkat, baik kebutuhan garam rumah tangga apalagi kebutuhan terhadap garam industri. Kabupaten Pati sebagai salah satu pusat produksi garam di Jawa Tengah diharapkan mampu untuk memenuhi permintaan garam yang semakin meningkat. Upaya yang dapat dilakukan adalah dengan...
Main Authors: | , , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
LPPM Universitas PGRI Semarang
2019-09-01
|
Series: | E-Dimas |
Subjects: | |
Online Access: | http://journal.upgris.ac.id/index.php/e-dimas/article/view/3015 |