Dua Batu Berhias Dari Ruas Sungai Opak: Data Tambahan Pembangunan Percandian Prambanan

Dua batu berhias dari Sungai Opak menarik untuk dicermati. Hingga saat ini terlihat bahwa masing-masing mempunyai fungsi dan makna yang berbeda. Batu berhias BG. 748 yang memuat atribut-atribut dewa, yakni vajra, trisula dan padma yang kesemuanya dapat dihubungkan dengan Siwa. Demikian pula dengan...

Full description

Bibliographic Details
Main Author: Rita Margaretha Setianingsih
Format: Article
Language:English
Published: Balai Arkeologi Yogyakarta 1998-10-01
Series:Berkala Arkeologi
Subjects:
Online Access:https://berkalaarkeologi.kemdikbud.go.id/index.php/berkalaarkeologi/article/view/773