Pengaruh Masase Fundus Uteri Dengan Pendidikan Kesehatan (Video Masase Fundus Uteri) Terhadap Penurunan Tinggi Fundus Uteri Ibu Postpartum Di RSUD Pandan Arang Boyolali
Di dalam masa postpartum terdapat suatu proses yang disebut dengan proses involusi uteri atau kembalinya uterus ke keadaan normal atau sebelum hamil. Secara normal penurunan tinggi fundus uteri turun 1 cm setiap harinya, dan pada hari ke 7 postpartum tinggi fundus uteri berada pada ketinggian 5 cm,...
Main Authors: | , , |
---|---|
Format: | Article |
Language: | Indonesian |
Published: |
Persatuan Perawat Nasional Indonesia Jawa Tengah
2018-12-01
|
Series: | Jurnal Ilmu Keperawatan Maternitas |
Subjects: | |
Online Access: | https://journal.ppnijateng.org/index.php/jikm/article/view/145 |