Preparasi dan karakterisasi zeolit dari abu laying batu bara secara alkali hidrotermal

Preparasi zeolit dari abu laying batu bara PLTU Suralaya secara alkali hidrotermal telah dilakukan. Preparasi dilakukan terhadap abu laying yang telah direfluks dengan HCl 1M dan tanpa refluks. Larutan NaOH dengan konsentrasi tertentu (1, 2 dan 3 M) dicampur dengan abu laying batu bara dengan rasio...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Jumaeri Jumaeri, w. Astuti, w. T.P. Lestari
Format: Article
Language:English
Published: Diponegoro University 2017-06-01
Series:Reaktor
Subjects:
Online Access:https://ejournal.undip.ac.id/index.php/reaktor/article/view/14910