Hubungan Durasi Terapi Asam Valproat dengan Kadar Asam Folat Darah pada Epilepsi Anak

Latar belakang. Penurunan kadar asam folat darah mengakibatkan kondisi perubahan mental, penurunan kognitif, anemia megaloblastik, hiperhomosistein, dan perburukan kendali kejang. Penelitian mengenai efek asam valproat terhadap kadar asam folat belum menunjukkan hasil yang konsisten. Sebagai obat an...

Full description

Bibliographic Details
Main Authors: Fitry Nur Furaida, Madarina Julia, Agung Triono
Format: Article
Language:Indonesian
Published: Badan Penerbit Ikatan Dokter Anak Indonesia 2022-12-01
Series:Sari Pediatri
Subjects:
Online Access:https://saripediatri.org/index.php/sari-pediatri/article/view/2171