Dampak Fluktuasi Barga Minyak Indonesia terhadap Indikator Makroekonomi Indonesia Peri ode 2005:Ml - 2008:M8
Abstraksi Dalam beberapa dekade terakhir, kenaikan harga minyak terjadi tak hanya di dunia internasional namun juga di Indonesia. Kenaikan harga minyak membuat pemerintah menaikkan harga BBM sebesar 28,7% pada 24 Mei 2008. Ini membuat subsidi pemerintah membengkak, yang implikasi negatifnya sangat l...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Published: |
[Yogyakarta] : Universitas Gadjah Mada
2008
|
Subjects: |