PENGGUNAAN PROTEIN PAKAN TERPROTEKSI (Undegraded Protein) UNTUK MENINGKATKAN PRODUKTIVITAS SAPI PERAH DI INDONESIA
Kualitas protein bahan pakan untuk ternak ruminansia adalah bervariasi menurut jenis tanaman, organ pada tanaman, perlakuan fisik dan khemis, selain itu proteksi protein (by pass) dengan pemanasan atau penambahan formaldehide clapat meningkatkan fraksi protein tidak terdegraclasi (undegraded protein...
Main Author: | |
---|---|
Format: | Article |
Published: |
[Yogyakarta] : Lembaga Penelitian UGM
2001
|